
Kualumpur, SumbarsatuTV - Pengguna kendaraan yang ngebut di wilayah perumahan memang kerap menyebalkan. Karena alasan itu seorang pria di Malaysia nekat membuat 11 polisi tidur dalam jarak berdekatan. Malah jadi mirip kuburan.
Berita Terkait:
Peristiwa ini terjadi di Kampung Padang Luas, Jerteh, Malaysia. Diceritakan seorang pria yang rumahnya bersebelahan dengan jalan terus merasa terganggu akibat banyak kendaraan yang melintas dengan kecepatan tinggi.
Kesal dengan kondisi tersebut, pria bernama Nor Muhamad Roslam Harun itu lantas berinisiatif memasang polisi tidur. Bukan satu atau dua buah. Tak tanggung-tanggung, dia membangun 11 polisi tidur sekaligus. Semuanya dia buat dalam jarak berdekatan.
- WhatsApp Mendadak Nongol di Status Pengguna, Ternyata ini Motifnya
- Beredar Luas Video Penembakan Deki Golok yang Picu Amuk Massa ke Mapolsek Sungai Pagu
- Viral, Siswi Nonmuslim Wajib Pakai Jilbab, Kepala SMK Negeri 2 Padang Minta Maaf
- Fauzi Bahar : Aturan Pakaian Muslim Sejak Zaman Saya, Kok Baru Jadi Masalah Sekarang?
- Menikmati Kebun Strawberry di Alahan Panjang Solok