
Agam, SumbarsatuTV.com - Sebanyak 91 warga Kabupaten Limapuluh Kota, yang sedang melakukan survey lokasi wisata, tersesat di tengah hutan Kabupaten Agam, Sumatera Barat. 14 otang sudah ditemukan, sedangkan 77 lainnya masih dalam pencarian.
Berita Terkait:
Rombongan pertama yang berjumlah 14 orang, sudah ditemukan dan diketahui turun di sekitar daerah Simarasok, Kecamatan Baso, Agam.
Berikut ini, nama ke-14 dari 91 orang yang sudah ditemukan, sesuai dengan catatan tertulis yang dibagikan BPBD Agam kepada wartawan.
- Hamdani Dilantik Sebagai Pj.Gubernur Sumbar
- Besok, KPU Tetapkan Mahyeldi-Audy Sebagai Gubernur-Wagub Sumbar Terpilih
- Penerapan Pendidikan Agama Berkerifan Lokal di Kelompok Silat Palito Hati
- Puluhan Mahasiswa Gelar Aksi Damai Tolak Ijin Galian Tambang C di Pariaman
- [DISKUS] PERUSDA APAKAH MAMPU MENJADI SUMBER KEUANGAN PAD SUMBAR