
Padang, SumbarsatuTv — Komisioner Bawaslu Sumbar Vifner bertindak persuasif saat melihat ada Alat Peraga Kampanye (APK) Mahyeldi-Audy Joynaldi terpasang di pagar gedung LKKS Sumbar yang merupakan properti pemerintah.
Itu terjadi saat berlangsung pendaftaran Bapaslon Pilkada Provinsi Sumbar Mahyeldi-Audy di KPU Sumbar Jumat, 4 September 2020.
Berita Terkait:
Vifner pun persuasif proaktif menyampaikan perintah buka kepada Kordinator Rimau (Relawan Mahyeldi-Audy) M Zuhrizul Chaniago.
“Tolong APK terpasang itu dibuka karena itu merupakan fasilitas pemerintah,”ujar Vifner kepada Zuhrizul.
Melihat APK terpasang di LKKS itu Zuhrizul pun merespon dengan cepat memanggil anggota untuk membuka APK terpasang itu.
“Siap segera kita buka, terima kasih pak,”ujar Zuhrizul.
Akhirnya anggota M Zuhrizul pun melepas APK terpasang itu.
- WhatsApp Mendadak Nongol di Status Pengguna, Ternyata ini Motifnya
- Beredar Luas Video Penembakan Deki Golok yang Picu Amuk Massa ke Mapolsek Sungai Pagu
- Viral, Siswi Nonmuslim Wajib Pakai Jilbab, Kepala SMK Negeri 2 Padang Minta Maaf
- Fauzi Bahar : Aturan Pakaian Muslim Sejak Zaman Saya, Kok Baru Jadi Masalah Sekarang?
- Menikmati Kebun Strawberry di Alahan Panjang Solok